Android Murah saat ini banyak sekali beredar di indonesia ini dengan pesaingan yang sehat membuat ponsel android banyak sekali di minati seperti kita ketahui saat ini android menjadi salah satu pilihan sendiri bagi pecinta ponsel di indonesia ini selain
Blackberry yang dullu sempat menjadi pilihan utama di indonesia.
Android Murah
Nah dari banyak nya
Android Murah tentunya sobat jangan asal beli saja untuk kelangsungan kedepannya nanti yang tentunya bisa sobat bisa menyesal diakhir ketika membeli android murah, maka dari itu kali ini saya akan mencoba berikan untuk sobat tips atau cara memilih android murah yang bisa disimak dibawah ini
1. Touchsreen
Android kebanyakan dibuat dengan layar sentuh alias touchscreen. Oleh karena itu hal ini jadi sangat vital. Gak enak banget kan, kalau misalkan lagi ngegame atau lagi menggunakan aplikasi tiba-tiba touchsreennya gak jalan atau kurang responsif.
2. CPU dan RAM
Kalau pertama kali mencoba biasanya hal ini gak begitu kentara. Tapi lama kelamaan yang namanya OS sama aplikasi akan meninggalkan sampah system. Maka dari itu sobat harus perhatikan CPU dan RAM yang ditawarkan android murah ini
3. Android Second atau Bekas
Seperti kita ketahui ponsel android saat ini banyak sekali bermunculan jenis dan type nya, dari itu banyak juga orang yang ingin berpindah ke model terbaru jadi masih banyak hp yang bekas yang berkualitas bagus.
Sekian yang dapat saya sampaikan kali ini mengenai tips membeli android murah dan berkualitas kali ini, semoga dengan artikel ini sobat bisa menjadi bijak dalam membeli suatu ponsel andorid yang dibadrol dengan harga murah.